Dalam pembuatan proposal tentunya kita membutuhkan contoh yang baik dan benar, agar proposal yang kita buat juga benar dan akan di terima oleh pihak yang dituju. Melihat hal tersebut Admin pada kesempatan ini akan membagikan file tersebut untuk Bantuan Operasional Sekolah Daerah atau lebih di kenal dengan singkatan BOSDA secara lengkap sebagai tuntunan bagi Anda dalam membuat Proposal yang serupa. Berikut selengkapnya mengenai file tersebut lengkap dengan pengertian proposal secara umum.
Pengertian dan Contoh Proposal – Proposal biasanya indentik dengan surat pengajuan dana untuk suatu kegiatan atau surat pengajuan terhadap seponsor, sebenarnya proposal memiliki arti lebih dari itu. Untuk itu kali ini kita akan bersama-sama membahas pengertian dan contoh proposal kegiatan yang baik dan benar. Proposal adalah suatu rancangan kegiatan yang akan berlangsung dalam bentuk tulisan dengan sistematis dan terperinci, proposal dibuat untuk memdapatkan persetujuan pihak lain, bisa juga dibuat untuk permohonan dana bantuan yang nantinya akan ada kerja sama antara pihak yang mengajukan proposal dan piha yang memberi bantuan. Sumber https://azzamaviero.com/pengertian-dan-contoh-proposal/Baca juga Persyaratan Dan Mekanisme Pelaksanaan Sekolah Penerima Bantuan Peralatan Produksi Film Tahun 2017
Proposal Bantuan Operasional Sekolah Daerah (BOSDA)
Di harapkan file proposal yang Admin bagikan pada kesempatan ini dapat bermanfaat secara lengkap dalam referensi bagi Anda dalam pembuatan BOSDA. File Operasional Sekolah Daerah yang tersaji pada artikel ini dalam bentuk ms.word yang tentunya akan dengan mudah Bapak dan Ibu edit. Selengkapnya mengenai hal tersebut berikut link download nya: